Karya Bakti Hari Ke- 2 Pasca Bencana Banjir Oleh Koramil 01/Jatinegara

- Jurnalis

Jumat, 7 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kodim 0505/Jakarta Timur – Pasca Banjir yang menggenangi pemukiman warga disekitar bantaran sungai Ciliwung dengan ketinggian 175 Meter menyisakan endapan lumpur sampai dengan 10 cm. Selain merendam beberapa rumah, bencana banjir diwilayah RT.12 RW.07 jln. Tanjung Lengkong Kelurahan Bidara Cina, Kecamatan Jatinegara, Jum’at (7/3/2025).

Danramil Jatinegara Mayor Arh M. Sianturi bersama Wadanramil Kapten Inf Irwan dan Lurah Bidara Cina pimpin apel kesiapan Karya Bakti hari ke 2, pada giat apel tersebut Danramil memberikan arahan kepada peserta apel yang terdiri dari Babinsa, Satpol PP, Dinas SDA, PPSU dan warga sekitar, agar dalam kegiatan karya bakti pembersihan pemukiman warga dan fasilitas umum ini secara maksimal, diharapkan nantinya rumah warga dan fasilitas umum dapat digunakan kembali oleh warga RW.07 Kelurahan Bidara Cina.

Baca Juga :  Bersama SPPG Dapur Khusus, Babinsa Halim PK Distribusikan MBG

Sasaran Karya Bakti pasca bencana banjir ini adalah pembersihan beberapa rumah warga yang terdampak banjir sekitar 2.250 Kepala Keluarga agar dapat digunakan kembali untuk kegiatan aktifitas warga.

Baca Juga :  Jaga Stabilitas Keamanan, Satgas Ops Damai Cartenz 2025 Pantau Yalimo Dari Udara

Kegiatan karya bakti yang diikuti oleh 50 orang personil dari Koramil 01, 02 , 04, 06 dan 08 Duren Sawit Kodim 0505/JT bersama dengan warga dan instansi Pemerintah Daerah, disekitar lokasi bencana banjir.

Tujuan karya bakti hari ke 2 pasca banjir yakni membantu masyarakat yang terdampak banjir, pemulihan lingkungan,
pencegahan banjir membersihkan drainase saluran air, menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan warga, dengan harapan warga dapat segera beraktivitas normal, tandasnya.

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

Sumber Pendim 0505/JT

Berita Terkait

Selalu Libatkan Jurnalis Dalam Setiap Kegiatan, Polri Dipandang Selalu Merangkul
Bukber Dan Pembagian Takjil Dekatkan Polri Dan Media Ke Masyarakat
Jelang Berbuka Puasa, Kodim 0501/JP Bagikan Takjil
Ada Senyum Ramadhan Di Kampung Vitnam Ciputat
Sosialisasi Stroke Di Makorem 052/Wkr
Polri Sigap Tanggapi Kebakaran Di Puncak Jaya, Diduga Ada Unsur Kesengajaan
Polres Metro Jakarta Barat Bersama Insan Media Berbagi Takjil Dan Santuni Anak Yatim Di Bulan Ramadhan
Kapolres Kunjungi Pos Ramadhan Terpadu 2025 Di Sunter Agung
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:36 WIB

Selalu Libatkan Jurnalis Dalam Setiap Kegiatan, Polri Dipandang Selalu Merangkul

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:29 WIB

Bukber Dan Pembagian Takjil Dekatkan Polri Dan Media Ke Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:28 WIB

Jelang Berbuka Puasa, Kodim 0501/JP Bagikan Takjil

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:10 WIB

Sosialisasi Stroke Di Makorem 052/Wkr

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:06 WIB

Polri Sigap Tanggapi Kebakaran Di Puncak Jaya, Diduga Ada Unsur Kesengajaan

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Bukber Dan Pembagian Takjil Dekatkan Polri Dan Media Ke Masyarakat

Jumat, 14 Mar 2025 - 21:29 WIB

TNI Dan Polri

Jelang Berbuka Puasa, Kodim 0501/JP Bagikan Takjil

Jumat, 14 Mar 2025 - 20:28 WIB