Tim Banjari Polres Pamekasan Raih Juara 1 Festival Solawat se Jatim

- Jurnalis

Kamis, 6 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PURNAMANEWS.COM | PAMEKASAN – Kapolres Pamekasan, AKBP Hendra Eko Triyulianto memberikan penghargaan kepada 10 anggota Polres dan jajaran Polsek setempat yang berprestasi mengharumkan nama Polres Pamekasan Polda Jatim.

Personel diberi piagam penghargaan karena meraih juara 1 Banjari festival sholawat khusus TNI-POLRI se Jawa Timur di kota Malang (grup) dan juara favorit 1 Banjari se Jatim di Kabupaten Pamekasan (grup).

Baca Juga :  Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)

Penghargaan tersebut diberikan langsung oleh Kapolres Pamekasan disaksikan oleh sejumlah anggota lain yang digelar di Lapangan apel Mapolres Pamekasan, Rabu (5/3/2025).

Kapolres Pamekasan, AKBP Hendra Eko Triyulianto , mengatakan, pemberian penghargaan ini merupakan bentuk ucapan terima kasih pimpinan kepada anggota karena berkat prestasi dan kinerja yang baik serta dedikasi dan loyalitas yang tinggi yang diberikan kepada kesatuan.

Baca Juga :  Dirikan Dapur Lapangan, Polri Bagikan 500 Porsi Makanan untuk Korban Bajir Rawajati 

“Pemberian penghargaan atau reward ini adalah untuk menumbuhkan rasa bersyukur pada diri anggota Polri serta meningkatkan prestasi kerja”, ucap Kapolres Pamekasan

Pihaknya berharap pemberian penghargaan ini bukan hanya kegiatan seremonial saja.

Namun bisa dijadikan inspirasi bagi semua anggotanya untuk selalu menggelorakan semangat dan berprestasi. (*her )

Berita Terkait

12 Hari Operasi Pekat Semeru 2025 : Polres Kediri Kota Tangkap 21 Tersangka dari Berbagai Kasus
Pemkab – Kejari OKI Teken MOU Bidang Datun, Hapus Keraguan OPD Jalankan Program Pembangunan
SMSI Kabupaten Bekasi Rayakan HUT Ke- 8 Sambil Bagi Takjil Di Gedung Juang 45
Silaturahmi Ramadhan, Kapolres Kunjungi Sejumlah Ulama
Maknai Berkah di Bulan Ramadan, Kapolres Kediri Kota Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan
Polres Sampang Tak Bisa Amankan Pelaku, Hanya Tereppal dan 2 Ayam yang Terluka
Maknai Berkah di Bulan Ramadan, Kapolres Kediri Kota Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan
Diduga Bangunan Billboard Tidak Berizin Bebas Berdiri Di Pondok Cabe Raya Kota Tangerang Selatan
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 01:58 WIB

12 Hari Operasi Pekat Semeru 2025 : Polres Kediri Kota Tangkap 21 Tersangka dari Berbagai Kasus

Senin, 10 Maret 2025 - 23:43 WIB

Pemkab – Kejari OKI Teken MOU Bidang Datun, Hapus Keraguan OPD Jalankan Program Pembangunan

Senin, 10 Maret 2025 - 20:33 WIB

SMSI Kabupaten Bekasi Rayakan HUT Ke- 8 Sambil Bagi Takjil Di Gedung Juang 45

Senin, 10 Maret 2025 - 19:39 WIB

Silaturahmi Ramadhan, Kapolres Kunjungi Sejumlah Ulama

Senin, 10 Maret 2025 - 18:16 WIB

Maknai Berkah di Bulan Ramadan, Kapolres Kediri Kota Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan

Berita Terbaru