Kodim 0602/Serang Serahkan Kunci Program Rutilahu Di Kecamatan Waringinkurung

- Jurnalis

Selasa, 8 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Serang, – Purnamanews.com Kodim 0602/Serang kembali menunjukkan komitmennya dalam membantu masyarakat, dengan menyerahkan kunci hasil program rehabilitasi rumah tidak layak huni (rutilahu) kepada Afifi, warga Kampung Gurait, Desa Melati-1 Kecamatan Waringinkurung Kabupaten Serang, Provinsi Banten, Selasa (08/10/2024).

Penyerahan ini, dilakukan secara simbolis oleh Pasiter Kodim 0602/Serang, Mayor Cke Dandi Irwansyah, yang mewakili Komandan Kodim 0602/Serang, Kolonel Inf Mulyo Junaidi.

Mayor Cke Dandi Irwansyah menyampaikan bahwa, program rehabilitasi rutilahu ini merupakan bagian dari kepedulian TNI, dalam membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya di wilayah Kodim 0602/Serang.

Baca Juga :  Pasien Mengeluh, Ruangan Pelayanan UPTD Puskesmas Turikale Basa Dan Licin, Malik Minta Kadis Kesehatan Maros Di Copot

“Kami berharap, rumah yang telah direhabilitasi ini dapat memberikan kenyamanan, bagi keluarga Afifi dan menjadi motivasi bagi warga lainnya,” jelasnya.

Afifi didampingi oleh istri serta berbagai tokoh masyarakat, termasuk Bhabinkamtibmas, Danramil 0602-07/Waringinkurung, Kapten Arm Siswoyo, dan Kepala Desa Melati-1. Sangat bersyukur dan mengucapkan terima kasih, atas kehadiran berbagai pihak. Karena telah membantu proses perehaban rumah

“Semua merupakan menjadi wujud nyata sinergitas antara TNI dan pemerintah daerah, khususnya di tingkat desa. Dalam memperbaiki taraf hidup masyarakat, yang kurang mampu,” ungkapnya.

Baca Juga :  Hebat Cici Asen Aguan Kebal Hukum, Kapolres Belawan Diduga Terima Setoran Dari Bandar Judi Tembak Ikan dan Roulette Kapolda Diminta Ambil Tindakan Tegas

Sementara itu, Danramil 0602-07/Waringinkurung, Kapten Arm Siswoyo, menekankan pentingnya kerja sama antara TNI, Polri, dan pemerintah desa untuk mendukung program-program yang menyentuh langsung kebutuhan masyarakat. Ia juga menyampaikan apresiasi atas dukungan dari semua pihak, yang terlibat dalam program rutilahu ini.

“Dengan penyerahan kunci ini, diharapkan warga yang menerima manfaat dari program rutilahu, akan dapat menjalani kehidupan yang lebih layak dan sehat. Tentunya TNI berkomitmen, untuk terus melanjutkan program-program serupa, demi kesejahteraan masyarakat di wilayah Banten,” tukasnya.

Kenye PRM

Berita Terkait

Ramai, Polres Blitar Kota Sidak Produk Minyak Kita di Beberapa Pasar Tradisional
Yayasan Insan Peduli Anak Yatim Piatu Bersama Team P3A Srikandi PP Kota Tegal, Gelar Bukber Bersama Belasan Anak Yatim Piatu.
Ungkap Peredaran Gelap Narkotika, Satresnarkoba Polres Brebes Sita 203,6 Gram Sabu.
Silaturahmi Ramadhan, Kapolres Kunjungi Sejumlah Ulama
Kodim 0602/Serang Bersama Pemkab Serang dan Baznas Bangun 10 Unit Rumah Tidak Layak Huni
Anggota Polsek Dedai Berikan Kuliah Singkat dan Tarawih Bersama di Masjid Al-Amin Sintang
Jumat Berkah, Polres Sintang Wujudkan Kepedulian Berbagi Kepada Yang Membutuhkan
Ramadhan Berkah, Polres Brebes Gelar Aksi Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:14 WIB

Ramai, Polres Blitar Kota Sidak Produk Minyak Kita di Beberapa Pasar Tradisional

Rabu, 12 Maret 2025 - 09:55 WIB

Yayasan Insan Peduli Anak Yatim Piatu Bersama Team P3A Srikandi PP Kota Tegal, Gelar Bukber Bersama Belasan Anak Yatim Piatu.

Senin, 10 Maret 2025 - 20:59 WIB

Ungkap Peredaran Gelap Narkotika, Satresnarkoba Polres Brebes Sita 203,6 Gram Sabu.

Senin, 10 Maret 2025 - 19:39 WIB

Silaturahmi Ramadhan, Kapolres Kunjungi Sejumlah Ulama

Minggu, 9 Maret 2025 - 19:00 WIB

Kodim 0602/Serang Bersama Pemkab Serang dan Baznas Bangun 10 Unit Rumah Tidak Layak Huni

Berita Terbaru

Business

Sewa Mobil Listrik IONIQ 5 di Evista Cuma Rp900 Ribuan

Kamis, 13 Mar 2025 - 23:31 WIB

Uncategorized

Ketua TRC PPA Indonesia Geram atas Kasus yang Mencoreng Citra Polri

Kamis, 13 Mar 2025 - 22:46 WIB