Bhabinkamtibmas Pademangan Barat Jenguk Anggota Linmas Yang Dirawat Di RSPAD Gatot Subroto

- Jurnalis

Kamis, 20 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Sebagai bentuk kepedulian terhadap mitra keamanan wilayah, Bhabinkamtibmas Kelurahan Pademangan Barat, Brigadir Iron Prasetio Perwiro, menjenguk anggota Linmas RW 014, Bapak Suryanto, yang tengah menjalani perawatan di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Jakarta Pusat, pada Rabu (19/3/2025) siang.

Dalam kunjungan tersebut, Brigadir Iron memberikan semangat serta doa agar Bapak Suryanto segera pulih dan dapat kembali bertugas menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan RW 014.

Baca Juga :  Kapolres Metro Jakarta Timur Gelar Bakti Sosial Untuk Warga Slum Area

“Kami berharap Pak Suryanto segera diberikan kesembuhan, sehingga dapat kembali menjalankan tugasnya bersama kami dalam menjaga keamanan wilayah,” ujar Brigadir Iron.

Kegiatan ini juga menjadi bentuk sinergi antara kepolisian dan unsur Linmas dalam menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif. Hingga saat ini, situasi di wilayah RW 014 Pademangan Barat tetap dalam kondisi aman dan terkendali.

Baca Juga :  Kapolsek Matraman Berikan Takjil Di Utan Kayu Selatan

Kapolsek Pademangan, Kompol Immanuel Sinaga, SH, SIK, MH, menyampaikan bahwa kepedulian terhadap anggota Linmas merupakan bagian dari upaya memperkuat koordinasi dan soliditas dalam menjaga keamanan ditingkat masyarakat.

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

Berita Terkait

APTRINDO Protes Kebijakan Pembatasan Operasional Di Masa Lebaran, Kapolsek Koja : Berjalan Tertib Dan Aman
Bhayangkari Peduli, 750 Driver Ojol Dapat Sembako Gratis Dari Polres Metro Jakarta Barat
Polri Gelar Dialog Penguatan Internal : Dukung Asta Cita, Wujudkan Swasembada Pangan Nasional
Kapolri : 164.298 Personel Akan Amankan 126.736 Objek Selama Masa Mudik Lebaran
TMMD Ke- 123 Resmi Ditutup, Diharapkan Mendorong Pertumbuhan Ekonomi
Gelar Peringatan Nuzulul Quran, Korem 052/Wkr Berikan Penghargaan Kepada Pemenang Lomba MTQ
Motor Warga Yang Hilang Ditemukan Polsek Grogol Petamburan Dalam Waktu Kurang Dari 24 Jam
Kapolres Toraja Utara Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2025, Pastikan Kesiapan Pengamanan Idul Fitri
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:28 WIB

APTRINDO Protes Kebijakan Pembatasan Operasional Di Masa Lebaran, Kapolsek Koja : Berjalan Tertib Dan Aman

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:49 WIB

Bhayangkari Peduli, 750 Driver Ojol Dapat Sembako Gratis Dari Polres Metro Jakarta Barat

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:34 WIB

Polri Gelar Dialog Penguatan Internal : Dukung Asta Cita, Wujudkan Swasembada Pangan Nasional

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kapolri : 164.298 Personel Akan Amankan 126.736 Objek Selama Masa Mudik Lebaran

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:14 WIB

TMMD Ke- 123 Resmi Ditutup, Diharapkan Mendorong Pertumbuhan Ekonomi

Berita Terbaru

Hedline News

Kasino Baccarat Ilegal di Hotel GGI Batam: Kota Semakin Terpuruk!

Jumat, 21 Mar 2025 - 04:23 WIB