PT Kamar Dagang Indonesia Mengajak UKM untuk Bergabung dalam Booth KADIN ITH di Trade Expo Indonesia 2025

- Jurnalis

Selasa, 18 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, [18 Maret 2025] – PT Kamar Dagang Indonesia (Kadin Indonesia Trading House) dengan antusias untuk bergabung dalam Trade Expo Indonesia (TEI) 2025, yang akan diselenggarakan pada tanggal 15 hingga 19 Oktober 2025 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City, Tangerang, Banten. Acara ini merupakan pameran perdagangan terbesar di Indonesia yang menampilkan berbagai produk unggulan lokal serta peluang investasi yang dapat memperkuat daya saing Indonesia di pasar global.

Pameran ini bertujuan untuk menjadi wadah yang mempertemukan pengusaha Indonesia dengan mitra internasional, serta membuka peluang kerja sama perdagangan yang lebih luas. Pameran ini akan menjadi platform penting untuk memperkenalkan produk-produk Indonesia kepada pasar global dengan berbagai kategori diantaranya : Food & Beverages, Agriculture, Manufacture, Services & Lifestyle . PT Kamar Dagang Indonesia (Kadin Indonesia Trading House) melihat partisipasi dalam TEI 2025 sebagai kesempatan untuk memperluas jangkauan pasar produk Indonesia dan memperkenalkan potensi ekonomi Indonesia secara lebih luas.

Baca Juga :  Perayaan 41 Tahun TBI Bangkitkan Bakat Muda Indonesia dalam Kompetisi Bahasa Inggris

Sebagai bagian dari upaya untuk meningkatkan akses pasar internasional bagi produk-produk lokal, Kadin Indonesia Trading House mengajak pelaku UKM (usaha kecil dan menengan) dari berbagai sektor untuk bergabung dan memanfaatkan platform ini untuk memperkenalkan produk-produk mereka di pasar internasional. Dalam hal ini, UKM Indonesia diharapkan dapat memanfaatkan Trade Expo Indonesia 2025 sebagai kesempatan untuk menunjukkan kualitas dan daya saing produk mereka kepada pembeli dan mitra internasional.

Baca Juga :  Apa itu Training Sertifikasi POP Energy Academy

Selain itu, TEI 2025 juga akan menjadi tempat untuk memperkuat kerja sama antara sektor swasta dan pemerintah dalam meningkatkan daya saing Indonesia di pasar global. Para mitra yang tertarik bergabung dalam booth Kadin Indonesia Trading House akan berkesempatan untuk produknya dikurasi dan memamerkan produk mereka bersama-sama di booth Kadin ITH..

Bagi UKM, dan pihak-pihak yang tertarik untuk berpartisipasi dalam TEI 2025 atau menjajaki peluang kerja sama dengan Kadin Indonesia Trading House, silakan menghubungi kami melalui:

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Berita Terkait

MAXY Talk: Membangun Generasi Muda yang Siap Berkarya dan Berkontribusi untuk Indonesia
Peran Digital Twin dalam Pengembangan Konsep Smart City
ASUS Republic of Gamers Secara Resmi Meluncurkan ROG Phone 9 Series dan ROG Phone 9 FE di Indonesia
GAPKI, Earthworm Foundation, dan JAPBUSI Berkolaborasi Meluncurkan Panduan Umum Perjanjian Kerja Harian untuk Kelapa Sawit Berkelanjutan
Menghadapi Era Digital: Keterampilan AI dan Cybersecurity Semakin Dibutuhkan
VRITIMES dan Dengkuler.com Jalin Kemitraan Strategis untuk Memperkuat Distribusi Informasi Digital
Apa Itu VIDAA OS? Kenali Fitur dan Keunggulannya untuk Lifestyle – Smart TV Anda!
MiiTel Transformasikan Penjualan Manufaktur dengan AI
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:31 WIB

MAXY Talk: Membangun Generasi Muda yang Siap Berkarya dan Berkontribusi untuk Indonesia

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:49 WIB

Peran Digital Twin dalam Pengembangan Konsep Smart City

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:51 WIB

PT Kamar Dagang Indonesia Mengajak UKM untuk Bergabung dalam Booth KADIN ITH di Trade Expo Indonesia 2025

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:49 WIB

ASUS Republic of Gamers Secara Resmi Meluncurkan ROG Phone 9 Series dan ROG Phone 9 FE di Indonesia

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:59 WIB

GAPKI, Earthworm Foundation, dan JAPBUSI Berkolaborasi Meluncurkan Panduan Umum Perjanjian Kerja Harian untuk Kelapa Sawit Berkelanjutan

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Kapolsek Pulogadung Gelar Bakti Sosial Untuk Warga RW 10 Cipinang

Rabu, 19 Mar 2025 - 04:55 WIB

TNI Dan Polri

Sigap Dan Peduli, Polsek Metro Tamansari Bantu Ibu Tersesat Pulang

Rabu, 19 Mar 2025 - 04:43 WIB

TNI Dan Polri

Korem 052/Wkr Mengamankan Kepulangan Pekerja Migran Dari Myanmar

Rabu, 19 Mar 2025 - 04:34 WIB