Gubernur Andra Soni : Tidak Boleh Ada Sogok Menyogok Lagi! Sekolah Gratis!

- Jurnalis

Kamis, 13 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang – Komandan Korem 052/Wijayakrama Brigjen TNI Zulhadrie S. Mara, M.Han., hadir pada acara Safari Ramadan Provinsi Banten 1446 H/2025 yang dipimpin Gubernur Banten Andra Soni, S.M., M.AP di Musholla Nurul Iman. Jl. Maulana Yusuf, Babakan, Kec. Tangerang, Kota Tangerang. Rabu (12/3/2025).

Kali ini acara Safari Ramadan Gubernur Andra Soni dilaksanakan di Musholla, menurutnya jika acara Safari Ramadan di Masjid sudah biasa, hal ini bertujuan agar lebih mendekatkan diri dan bersilaturahmi langsung dengan masyarakat.

Baca Juga :  SMSI Kabupaten Bekasi Rayakan HUT Ke- 8 Sambil Bagi Takjil Di Gedung Juang 45

Pada kesempatan acara Safari Ramadan kali ini, Andra Soni menegaskan kembali akan membuka sekolah gratis bagi masyarakat Banten Raya.

“Bapak dan ibu sekalian, Alhamdulillah masyarakat kota Tangerang akan mendapatkan sekolah gratis, di tahun ajaran baru ini tidak boleh ada yang sogok menyogok lagi”, ujarnya.

“Kita akan lebih banyak mengeluarkan angaran untuk masyarakat, agar rakyat sejahtera untuk menuju Indonesia emas 2045” ujarnya lagi.

“Kita juga sangat mengandalkan Bapak Walikota kota Tangerang untuk kemajuan Banten melalui kota Tangerang”, tegasnya.

Baca Juga :  Makan Sahur Bersama Masyarakat Di Mapolres, Kapolres Kediri Kota Sampaikan Pesan Kamtibmas

Hadir pada kegiatan tersebut, Andra Soni S.M., M.AP (Gubernur Banten), Bapak Drs. H. Sachrudin (Walikota Tangerang), Brigjen TNI Zulhadrie S Mara,M.Han.(Komandan Korem 052/Wkr), Letkol Inf Ary Sutrisno,S.IP (Dandim 0506/Tgr), Kombes Pol Zain Dwi Nugroho SH.S.iK, Msi (Kapolres Metro Tangerang Kota), Bpk H. Maryono Hasan (Wakil Walikota Tangerang), Forkopimda Provinsi Banten dan Forkopimda Pemkot Tangerang serta Lurah se-Kecamatan Tangerang.

 

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

Sumber : Penrem 052

Berita Terkait

Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, Kapolres Kediri Kota Santuni Anak Yatim
Buka Puasa Bersama Dan Haul Ke- 325 Al Habib Ali Bin Abdurahman Baalwi Di Masjid Kramat Kampung Bandan Berlangsung Khidmat
Polri Lakukan Mutasi 1.255 Personel, 10 Kapolda Berganti, dan 10 Polwan Jadi Kapolres
Respon Curhatan Warga Polisi Amankan 15 Motor Balap Liar di Malang Selatan
Polres Pasuruan Petakan Black Spot dan Trouble Spot Hadapi Arus Mudik dan Balik Lebaran 2025
Polres Blitar Kota Gelar Buka Bersama dengan Anak Yatim Piatu
Dengan Sigap, Polisi Kediri Kota Tolong Korban Laka Tunggal
Polda Jatim Berhasil Ungkap MinyaKita Palsu, Dua Home Industry di Sampang dan Surabaya Digerebek
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:15 WIB

Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, Kapolres Kediri Kota Santuni Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:22 WIB

Buka Puasa Bersama Dan Haul Ke- 325 Al Habib Ali Bin Abdurahman Baalwi Di Masjid Kramat Kampung Bandan Berlangsung Khidmat

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:33 WIB

Polri Lakukan Mutasi 1.255 Personel, 10 Kapolda Berganti, dan 10 Polwan Jadi Kapolres

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:26 WIB

Gubernur Andra Soni : Tidak Boleh Ada Sogok Menyogok Lagi! Sekolah Gratis!

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:53 WIB

Respon Curhatan Warga Polisi Amankan 15 Motor Balap Liar di Malang Selatan

Berita Terbaru

Business

Pasar Kripto Menguat: Apa yang Terjadi Hari Ini?

Kamis, 13 Mar 2025 - 15:33 WIB