Senyum Anak Papua, Cahaya Kedamaian Di Yalimo

- Jurnalis

Senin, 10 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Yalimo – Kebahagiaan terpancar di wajah anak-anak Kabupaten Yalimo saat Satuan Tugas Bantuan Operasi (Satgas Ban Ops) Damai Cartenz 2025 hadir membawa kehangatan dan kedamaian pada Minggu, 9 Februari 2025. Kehadiran Satgas ini menjadi wujud nyata kepedulian terhadap masa depan generasi muda Papua.

Dalam suasana penuh keakraban, Bripka Heribertus A.B. Tena, S.Tr.AK., M.Si., terlihat berinteraksi dengan anak-anak dengan penuh kasih. Ia meyakini bahwa mereka adalah cahaya kedamaian yang akan menerangi Papua di masa depan.

Baca Juga :  Silaturahmi Kapolda Metro Jaya Dengan Media : Jaga Sinergi, Perkuat Komunikasi

Wakil Kepala Operasi Damai Cartenz 2025, Kombes Pol. Adarma Sinaga, S.I.K., M.Hum., menegaskan pentingnya peran anak-anak dalam membangun Papua yang damai dan sejahtera.

“Anak-anak ini adalah calon pemimpin Papua di masa mendatang. Mereka adalah mutiara yang harus dirangkul dan dibina agar dapat meraih cita-cita mereka,” ujar Kombes Pol. Adarma Sinaga.

Baca Juga :  Ngopi Kamtibmas Di Palmeriam, Bangun Sinergi Antara Polisi Dan Masyarakat

Kegiatan ini menjadi simbol harapan dan kasih sayang, mengajak semua pihak untuk bersama-sama menciptakan masa depan cerah bagi generasi emas Papua. Dengan kepedulian, kebersamaan, dan akses pendidikan yang layak, Papua akan terus berkembang dalam harmoni dan kedamaian.

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

Berita Terkait

Kapolres Bersama Kapolsek Cengkareng Bagikan Takjil Di Jl.Daan Mogot
Bhabinkamtibmas Makasar Safari Religi Di Masjid Abdurrahman Wahid
Polsek Pasar Rebo Bersama Bhayangkari Gelar Bakti Sosial Ramadhan
Polsek Ciracas Gelar Pembagian Takjil Ramadhan
Divisi Propam Polri Dan Sipropam Polres Metro Jakarta Timur Salurkan 100 Takjil Kepada Warga Terdampak Banjir
Kapolsek Matraman Berikan Takjil Di Utan Kayu Selatan
Kapolres Metro Jakarta Utara Gelar Sholat Subuh Keliling Di Masjid Al Musyawaroh
Kapolres Maros Bagi Takjil di Tengah Hujan, Sapa Warga yang Berpuasa
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:59 WIB

Kapolres Bersama Kapolsek Cengkareng Bagikan Takjil Di Jl.Daan Mogot

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:33 WIB

Bhabinkamtibmas Makasar Safari Religi Di Masjid Abdurrahman Wahid

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:25 WIB

Polsek Pasar Rebo Bersama Bhayangkari Gelar Bakti Sosial Ramadhan

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:05 WIB

Polsek Ciracas Gelar Pembagian Takjil Ramadhan

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:48 WIB

Divisi Propam Polri Dan Sipropam Polres Metro Jakarta Timur Salurkan 100 Takjil Kepada Warga Terdampak Banjir

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Kapolres Bersama Kapolsek Cengkareng Bagikan Takjil Di Jl.Daan Mogot

Selasa, 11 Mar 2025 - 21:59 WIB

TNI Dan Polri

Bhabinkamtibmas Makasar Safari Religi Di Masjid Abdurrahman Wahid

Selasa, 11 Mar 2025 - 20:33 WIB

TNI Dan Polri

Polsek Pasar Rebo Bersama Bhayangkari Gelar Bakti Sosial Ramadhan

Selasa, 11 Mar 2025 - 20:25 WIB