Distribusikan MBG 6.145 Porsi Ke 22 Sekolah Oleh Babinsa Koramil Pasar Rebo

- Jurnalis

Senin, 10 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kodim 0505/Jakarta Timur – Dalam rangka mendukung Program Makan Bergizi, Koramil 03/Pasar Rebo, Ciracas kawal Pendistribusian MBG 6.145 porsi kepada 22 Sekolah di Dapur khusus Yayasan Assalam Cilacap Ciracas sebanyak 3.078 porsi dan dapur khusus Yayasan Aksi Rumah Inspirasi Susukan sebanyak 3067 porsi terdiri dari tingkat PAUD, TK , SD, SMP, SMA, SMK dan Posyandu, Kegiatan ini berlangsung, di wilayah Koramil Pasar Rebo, Ciracas tepatnya di jln. Raya Ciracas No.72 RT.03/05 Kelurahan Ciracas, dan Jln. Industri No.24 Kelurahan Susukan, Kecamatan Ciracas, Senin (10/2/2025).

Penanggung jawab Herdara Hananti menjelaskan bahwa program MBG ini menyasar ke siswa dari 13 lembaga pendidikan, mulai dari PAUD, TK, SD, SMP, hingga SMA. “Jumlah total penerima manfaat mencapai 3.078 siswa, dengan penerima terbanyak dari SMAN 58 Jakarta sebanyak 899 porsi.

Baca Juga :  Dukung Program Ketahanan Pangan, Polres Maros Panen Jagung di Desa Bontobunga

Dan juga dari dapur khusus Susukan Ciracas Agung Riano Riaditya menjelaskan bahwa program MBG ini diantar langsung ke siswa dari 11 Sekolah, mulai dari PAUD, TK, SD, SMP, hingga Posyandu “Jumlah total penerima manfaat mencapai 3.067 siswa, dengan penerima terbanyak dari SMPN 174 Jakarta sebanyak 719 porsi. Dengan total keseluruhan di wilayah Koramil Pasar Rebo, Ciracas jumlah 6.145 porsi.

Pendistribusian yang dikawal oleh Babinsa Koramil Pasar Rebo, Ciracas ini berjalan lancar kondusif sampai ke lokasi sekolah , Setiap siswa, balita dan ibu hamil di Posyandu menerima menu makanan bergizi yang terdiri dari nasi, ayam semur, tumis buncis wortel, tahu goreng dan buah jeruk.

Pada kegiatan pendampingan distribusi MBG ini, Danramil Pasar Rebo Mayor Inf Nawawi Afandi, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk peduli TNI dalam hal ini Koramil Pasar Rebo, Ciracas terhadap para siswa-siswi, balita dan ibu hamil dengan menerima Makan bergizi setiap harinya akan terpenuhi gizi yang seimbang terhadap para siswa-siswi, balita dan ibu hamil di wilayah Kecamatan Ciracas dan Kecamatan Pasar Rebo.

Baca Juga :  dr Arfin Putuskan Gabung Polri Usai Lihat Pengabdian Polisi Di Papua Pegunungan

“Melalui program MBG ini, kami Koramil Pasar Rebo, Ciracas bersama Badan Gizi Nasional (Dapur khusus Susukan Ciracas) berharap anak-anak lebih bersemangat dalam belajar dan memiliki keseimbangan antara belajar dan makan bergizi yang seimbang untuk mendukung kegiatan belajar dan mengajar di sekolah sehingga anak-anak lebih cerdas dan sehat, tandasnya.

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

Sumber Pendim 0505/JT

Berita Terkait

Tekad Korem 052/Wkr Wujudkan Swasembada Pangan
Pemancangan Masjid Al Ikhlas Di Pantai Indah Kapuk Resmi Dimulai
Safari Ramadhan 2025, Gubernur Banten Andra Soni Akan Luncurkan Sekolah Gratis
Cegah Tawuran Warga, Koramil 02/Matraman Melaksanakan Patroli Keamanan
Dir PPA PPO Bareskrim Polri Ajak Santri Berani Bicara Dan Lawan Kekerasan
Polsek Cipayung Bersama Muspika Gelar Buka Puasa, Santunan Anak Yatim Dan Tarawih Keliling
Polsek Jatinegara Bagikan Takjil Di Jl.Otista Raya
Kapolres Bersama Kapolsek Cengkareng Bagikan Takjil Di Jl.Daan Mogot
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:04 WIB

Tekad Korem 052/Wkr Wujudkan Swasembada Pangan

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:56 WIB

Pemancangan Masjid Al Ikhlas Di Pantai Indah Kapuk Resmi Dimulai

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:49 WIB

Safari Ramadhan 2025, Gubernur Banten Andra Soni Akan Luncurkan Sekolah Gratis

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:12 WIB

Dir PPA PPO Bareskrim Polri Ajak Santri Berani Bicara Dan Lawan Kekerasan

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:02 WIB

Polsek Cipayung Bersama Muspika Gelar Buka Puasa, Santunan Anak Yatim Dan Tarawih Keliling

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Tekad Korem 052/Wkr Wujudkan Swasembada Pangan

Rabu, 12 Mar 2025 - 12:04 WIB

TNI Dan Polri

Pemancangan Masjid Al Ikhlas Di Pantai Indah Kapuk Resmi Dimulai

Rabu, 12 Mar 2025 - 11:56 WIB

Uncategorized

SELAMA RAMADHAN, WBP LAPAS SERANG TERUS KHATAM AL-QUR’AN

Rabu, 12 Mar 2025 - 11:26 WIB