DPRD OKI Gelar Paripurna Usulan Pengesahan Pelantikan Bupati Wakil Bupati OKI Terpilih

- Jurnalis

Jumat, 10 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PurnamaNews.Com | OKI – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Ogan Komering Ilir menggelar Rapat Paripurna XIV Dalam Rangka Pengusulan, Pengumuman, Pengesahan Pengangkatan Bupati dan Wakil Bupati OKI Terpilih Periode 2025-2030 di Gedung DPRD OKI, Jum’at, (10/1).
.
Rapat dibuka oleh Ketua DPRD OKI, Farid Hadi Sasongko yang menyatakan telah menerima putusan KPU OKI pada Kamis (9/1) tentang penetapan pasangan calon bupati dan wakil bupati OKI terpilih periode 2025-2030, yaitu Pasangan Muchendi Mahzareki -Supriyanto

“Sehingga sehubungan dengan itu maka yang bersangkutan akan diusulkan Pengesahan sebagai Bupati dan Wakil Bupati OKI kepada Mendagri melalui Gubernur Sumsel,”terangnya.

Baca Juga :  Warga Desa Siwuluh Brebes Senang, karena Pembangunan Peningkatan Jalan telah Rampung.

Sementara itu, Plt. Sekretaris DPRD OKI, Iqbal Basa menyampaikan, jika penetapan usulan ini sudah sesuai dengan mekanisme yang ada, setelah KPU mengeluarkan surat keputusan (SK) penetapan bupati dan wakil bupati terpilih hasil Pilkada 2024.
“Selanjutnya ini akan disampaikan ke pemerintah daerah untuk kemudian dilanjutkan ke Kemendagri melaluo Gubernur Sumatera Selatan untuk dilantik,” ujarnya.

Rapat paripurna ini dihadiri langsung Calon Bupati dan Wakil Bupati OKI Terpilih Muchendi Mahzareki – Supriyanto.

Baca Juga :  Satgas Kamseltibcarlantas Polres Sintang Gelar Ramp Check Angkutan Umum Dalam Rangka Operasi Lilin Kapuas 2024

Menggunakan jas berwarna hitam, Muchendi bersama Supriyanto disambut Ketua DPRD, Wakil Ketua DPRD OKI, Pj. Sekda OKI, M. Refly dan para kepala Organisasi Perangkat Daerah di Gedung DPRD OKI.

Calon Bupati OKI Terpilih, Muchendi Mahzareki berterima kasih kepada seluruh masyarakat
.
“OKI yang memberikan amanah kepadanya. Semoga ia nantinya bisa menjalankan semua tugas dan mengemban amanah untuk OKI lima tahun kedepannya.” Terangnya.(Leo)

Berita Terkait

Di Acara Afternoon Coffee KPUD Lebak Berikan Penghargaan Kepada 18 Organisasi Pers
Kunjungi Polsek Kras, Wakapolres Kediri Tinjau Fasilitas Pelayanan Kepada Masyarakat
Gabungan Razia Kendaraan Subdenpom lll/4-1 Lebak Bersama Denpom III/4 serang di Lampu merah Malangnengah Rangkasbitung
Ditetapkan Sebagai Pemenang Oleh KPU Sintang, Ini Kata Gregorius Herkulanus Bala
Parah !!, Dana Desa Dipakai Untuk Karauke, Eks Kades Kedungbokor Di Brebes Ditangkap Polres Brebes.
Sertu Boji Babinsa Koramil 0602-17/Carenang Ajak Generasi Muda Tingkatkan Disiplin
GNPK RI Brebes Datangi Kemenag, Pertanyakan Perihal Pemotongan Honor Pengajar Di MTS Darul Ulum Losari Brebes.
Warga Desa Siwuluh Brebes Senang, karena Pembangunan Peningkatan Jalan telah Rampung.
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 21:48 WIB

DPRD OKI Gelar Paripurna Usulan Pengesahan Pelantikan Bupati Wakil Bupati OKI Terpilih

Jumat, 10 Januari 2025 - 10:56 WIB

Di Acara Afternoon Coffee KPUD Lebak Berikan Penghargaan Kepada 18 Organisasi Pers

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:09 WIB

Kunjungi Polsek Kras, Wakapolres Kediri Tinjau Fasilitas Pelayanan Kepada Masyarakat

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:00 WIB

Gabungan Razia Kendaraan Subdenpom lll/4-1 Lebak Bersama Denpom III/4 serang di Lampu merah Malangnengah Rangkasbitung

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:13 WIB

Ditetapkan Sebagai Pemenang Oleh KPU Sintang, Ini Kata Gregorius Herkulanus Bala

Berita Terbaru