Razia Cipta Kondisi, Polres Kediri Kota Amankan 41 Barang Bukti Terkait Pelanggaran Lalu Lintas

- Jurnalis

Minggu, 15 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

” Alhasil 41 barang bukti terkait pelanggaran lalu lintas diamankan. Dengan rincian STNK sebanyak 25, SIM sebanyak 2, dan kendaraan bermotor sebanyak 14,” kata Kabag Ops Polres Kediri Kota Kompol Mukhlason.

Purnamanews.com | Kediri Kota – Polres Kediri Kota kembali menggelar razia Cipta Kondisi, di depan Mako Satlantas, pada Minggu 15 Desember 2024 dini hari. Dalam kegiatan yang melibatkan berbagai satuan fungsi Kepolisian ( Lalu lintas, Samapta, Reskrim, Propam, Resnarkoba, dan Humas ) dan merupakan bagian dari KRYD ( Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan ) ini polisi mengamankan 41 barang bukti terkait pelanggaran lalu lintas.

Baca Juga :  Polres Kediri Kota Berikan Pengamanan dan Pengawalan Terhadap Rombongan Pesilat yang Melintasi Wilayah Hukumnya

Razia yang dipimpin Kabag Ops Kompol Mukhlason ini selain menargetkan pelanggaran lalu lintas, juga menargetkan narkoba, senjata tajam, serta barang – barang terlarang lainnya.

Kompol Mukhlason mengungkapkan, seluruh kendaraan roda dua dan empat yang melintasi ruas jalan depan Mako Satlantas akan dihentikan dan diperiksa. “ Pemeriksaan meliputi Surat surat kendaraan, kelengkapan unit kendaraan, dan barang bawaan pemotor/ pengemudi, “ katanya, Minggu Minggu ( 15/12 ), saat memimpin razia Cipta Kondisi.

Baca Juga :  Kapolri dan Panglima TNI Pimpin Operasi Lilin 2024 untuk Pengamanan Natal dan Tahun Baru

” Alhasil 41 barang bukti terkait pelanggaran lalu lintas diamankan. Dengan rincian STNK sebanyak 25, SIM sebanyak 2, dan kendaraan bermotor sebanyak 14,” katanya lagi.

Tampak Kasatlantas Polres Kediri Kota AKP Afandy Dwi Takdir, Kasatreskrim Polres Kediri kota Iptu M Fathur Rozikin, dan Kabag Ops Polres Kediri Kota Kompol Mukhlason sedang melakukan serangkaian pemeriksaan

Dalam kegiatan ini, jelas Kompol Mukhlason, tak ditemukan sajam, narkoba, dan barang terlarang lainnya. Di sela – sela melakukan pemeriksaan, petugas menyampaikan imbauan kamtibmas dan tertib lalu lintas kepada para pengendara/ pengemudi.

” Diharapkan dengan kegiatan ini tercipta situasi wilayah yang aman dan kondusif secara berkelanjutan,” pungkas perwira satu melati di pundak.

Pewarta : Hernowo

Berita Terkait

Kunjungi Polsek Kras, Wakapolres Kediri Tinjau Fasilitas Pelayanan Kepada Masyarakat
Polsek Bagor Gerebek Lokasi Perjudian Sabung Ayam di Sugihwaras
Parah !!, Dana Desa Dipakai Untuk Karauke, Eks Kades Kedungbokor Di Brebes Ditangkap Polres Brebes.
Malam Apresiasi Pilkada Damai 2024, KPU Kabupaten Kediri Berikan Penghargaan Kepada Polres Kediri Kota
GNPK RI Brebes Datangi Kemenag, Pertanyakan Perihal Pemotongan Honor Pengajar Di MTS Darul Ulum Losari Brebes.
Kapolres Kediri Kota Beri Penghargaan Kepada Satpam Berprestasi
Gala Dinner HUT Ke- 44 Satpam : Momentum Perkuat Kolaborasi Internasional Di Industri Pengamanan
Kapolsek Pesantren Laksanakan Sosialisasi PPDB SMA Kemala Taruna Bhayangkara di SMPN 9 Kota Kediri
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:09 WIB

Kunjungi Polsek Kras, Wakapolres Kediri Tinjau Fasilitas Pelayanan Kepada Masyarakat

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:54 WIB

Polsek Bagor Gerebek Lokasi Perjudian Sabung Ayam di Sugihwaras

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:46 WIB

Parah !!, Dana Desa Dipakai Untuk Karauke, Eks Kades Kedungbokor Di Brebes Ditangkap Polres Brebes.

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:08 WIB

Malam Apresiasi Pilkada Damai 2024, KPU Kabupaten Kediri Berikan Penghargaan Kepada Polres Kediri Kota

Rabu, 8 Januari 2025 - 18:22 WIB

GNPK RI Brebes Datangi Kemenag, Pertanyakan Perihal Pemotongan Honor Pengajar Di MTS Darul Ulum Losari Brebes.

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Bhabinkamtibmas Cibubur Sambang Dialogis Ke Siswa SMKN 52

Kamis, 9 Jan 2025 - 17:20 WIB

Business

Kenyamanan Bikin Penumpang Pilih Taksi Listrik Evista

Kamis, 9 Jan 2025 - 17:10 WIB

Business

Memahami Perbedaan Trafo CT dan Non CT di PT Bambang Djaja

Kamis, 9 Jan 2025 - 16:59 WIB

Business

Bittime Siap Optimalkan Pertumbuhan di Tahun Transisi 2025

Kamis, 9 Jan 2025 - 16:32 WIB